Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara ganti tombol older post dengan angka

Cara Mengganti tombol Older Post pada blog dengan angka, Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan lagi sebuah tutorial blog kepada sobat semua dan tutorial yang akan saya bagikan kali ini adalah Cara Mengganti tombol Older Post pada blog dengan angka. 
Ini yang saya maksud :

Cara Mengganti tombol Older Post pada blog dengan angka


Langsung aja, berikut Langkah-langkahnya:
  1. Masuk ke akun blogger anda. 
  2. Pada  tampilan Dashboard klik Design kemudian klik Edit HTML
  3. Untuk menjaga hal-hal yang tidak diinginkan saya sarankan backup dulu template blog anda dengan mengklik Download Full Template.
  4. Centang kotak kecil yang bertuliskan Expand Template Widged.
  5. Silahkan anda cari kode ]]></b:skin>
  6. Copy kode yang ada dibawah ini kemudian paste di atas kode ]]></b:skin>
.showpageArea a {text-decoration:underline;} .showpageNum a {text-decoration:none;border: 1px solid #cccccc;margin:0 3px;padding:3px;} .showpageNum a:hover {border: 1px solid #cccccc;background-color:#cccccc;} .showpagePoint {color:#333;text-decoration:none;border: 1px solid #cccccc;background: #cccccc;margin:0 3px;padding:3px;} .showpageOf {text-decoration:none;padding:3px;margin: 0 3px 0 0;} .showpage a {text-decoration:none;border: 1px solid #cccccc;padding:3px;} .showpage a:hover {text-decoration:none;} .showpageNum a:link,.showpage a:link {text-decoration:none;color:#333333;}


Kemudian cari kode </body>
Copy kode yang ada dibawah ini dan paste kan diatas kode </body>

<script type='text/javascript'>
var pageCount=5;
var displayPageNum=5;
var upPageWord=&#39;Previous&#39;;
var downPageWord=&#39;Next&#39;;
</script>
<script src='http://marbun.googlecode.com/files/scriptsnext.js' type='text/javascript'/>


Dan terakhir silahkan Save Template anda.

Selamat mencoba ^_^

1 comment for "Cara ganti tombol older post dengan angka"

leave comment